Buku Ilmu Pengetahuan Alam dan lingkunganku adalah salah satu buku IPA yang diterbitkan oleh Pusat Perbukuan Departemen Pendidikan Nasional. Buku ini berisi tentang materi IPA yang dipelajari oleh kelas 6 Sekolah Dasar. Buku ini ditulis dengan tujuan membimbing dan mengarahkan para siswa memahami materi pembelajaran. Buku ini juga dimaksudkan untuk membantu guru memperoleh referensi dalam menya…
Karakteristik adalah ciri khas dari seseorang atau sesuatu. Sifat atau kebiasaan seseorang yang dilakukannya dalam kehidupan sehari-hari. Karakteristik dalam masyarakat Indonesia beragam jenisnya, mulai dari fi sik, kegemaran, pekerjaan, pendidikan, suku, ekonomi, dan agama. Keragaman dan kemampuan-kemampuan yang dimiliki merupakan anugerah dari Tuhan yang harus kita syukuri. Rasa syukur itu da…
Bab 1 (Rumahku yang nyaman) Pertama,belajar mendengarkan pembacaan teks. Mendengarkan pembacaan teks dengan cermat akan mempermudah memahami isi teks. Jika sudah memahami isi teks maka dapat mengungkapkan kembali isi teks kepada orang lain. Kedua, belajar bertanya jawab dengan teman. Bertanya jawab dengan teman disebut juga bercakap cakap. Dalam tanya jawab ada kalimat tanya ada kalimat jawaba…
Makna adalah arti atau maksud yang tersimpul dari suatu kata, jadi makna dengan bendanya sangat bertautan dan saling menyatu. Jika suatu kata tidak bisa dihubungkan dengan bendanya, peristiwa atau keadaan tertentu maka kita tidak bisa memperoleh makna dari kata itu . Kata-kata yang berasal dari dasar yang sama sering menjadi sumber kesulitan atau kesalahan berbahasa, maka pilihan dan penggunaan…
Menurut Prof. Miriam Budihardjo, pakar tata negara, negara adalah organisasi yang terdapat dalam suatu wilayah. Organisasi tersebut dapat memaksakan kekuasaannya secara sah terhadap semua golongan kekuasaan lainnya yang dapat menetapkan tujuan-tujuan dari kehidupan bersama itu. Sedangkan menurut Prof. Mr. Soenarko, negara adalah suatu organisasi masyarakat yang mempunyai daerah tertentu di mana…
Buku “Mathematics Is Not a Spectator Sport” akan memperkenalkan pada berbagai topik dalam matematika dan akan sangat membantu untuk menjadi ahli matematika, bahkan jika baru saja memulai mempelajarinya. Dalam buku ini terdapat 7 Chapter, di antaranya yaitu: 1. Squares 2. Numbers, Numbers Everywhere 3. Fibbonaci Numbers 4. Prime Numbers 5. Choice and Chance 6. Geometrical Construction …
Buku Belajar Kewarganegaraan Indonesia dapat menjadi salah satu media yang memberikan dasar-dasar pengetahuan mengenai Pancasila dan kewarganegaraan. Buku ini dapat meningkatkan minat dan keinginan siswa untuk mempelajari pendidikan kewarganegaraan sehingga dapat mengenal dasar kehidupan masyarakat Indonesia. Buku Belajar Kewarganegaraan Indonesia ditujukan bagi para siswa sekolah dasar dan mad…
Buku ini sengaja mengangkat judul Permainan Tradisional Anak Nusantara. Permainan tradisional itu banyak ditemukan pada tahun 1970-an atau sebelumnya. Hal ini bertujuan untuk mengangkat dan melestarikan ingatan pada permainan tradisional anak-anak Indonesia. Dewasa ini, permainan anak-anak Indonesia mulai bergeser ke arah permainan yang memanfaatkan teknologi. Munculnya ponsel pintar, gawai, d…
Some children may start to recognize words through the process of having someone read to them while pointing out the words as they are read. However, if we would like our children to learn in a more structured and systematic way (which is no less fun) we’ll be happy to know that there is so much more we can and should do! The main methods used to teach babies to read are the flash and multise…
Al-Quran petunjuk hidup yang bersifat holistik, komprehensif, luas dan mendalam berfungsi mendasari dan menuntun berbagai dimensi kehidupan manusia menuju keridhaan Allah SWT. Kebenaran Al-Quran sebagai petunjuk hidup bersifat mutlak dan dinamis, karena isinya ada ayatayat Al-Qur'an yang muhkamat dan ada yang mutasyabihat. Yang dimaksud dengan muhkamat antara lain adalah kuat, kokoh, indah dan …
Buku ini menceritakan perjuangan seorang anak kecil yang bertahan hidup walaupun perlakuan kasar dari dari sang ibunya terus dialaminya setiap hari. Smpai suatu saat gurunya merapatkan anak tersebut. Kemudian memanggil anak tersebut dan guru menujukkan luka memar di badannya dihadapan polisi. Kemudian polisi menelepon ibunya untuk memeberi tahu jika anaknya mulai hari ini tidak akan pulang ke r…
Teacher and parents can use this colourful picture book to help children get better at english and learn new words. Sit down and talk to children about the picture. Can they find many of the different words in the fun, colourfull pictures? can you help then answer the questions in the 'let's talk!' sections? The Pre A1 Starters Word List Picture Book Includes many of the words children might se…
Buku ini berisi tentang beragam latihan soal untuk pemula yang sedang belajar Bahasa Inggris. Dengan design buku yang sangat colorful dan innovative, buku ini tentu akan menarik minat belajar Ananda. Melalui buku ini, Ananda bisa menambah wawasan mengenai kosakata maupun grammar bahasa Inggris, dan tentunya dengan cara menyenangkan. Ada banyak sekali tipe latihan soal menarik seperti, cross…
Resume Erlinawati, S.Pd : Buku “Pembelajaran PKn di Sekolah Dasar “ ini dapat menambah pengetahuan guru SD sebagai bahan ajar di kelas. Guru SD diharapkan lebih kreatif dan inovatif dalam menerapkan pembelajaran untuk menciptakan aktifitas siswa yang dapat meningkatkan kognitifnya. Dengan aktifitas yang menarik bagi siswa, maka akan terbentuk siswa yang ideal. Buku “Pembelajaran PKn di S…
Agama Islam memiliki pedoman hidup bagi setiap manusia di sepanjang zaman seperti yang telah dirumuskan dalam pendidikan yang berbasis keislaman yaitu bersumber dari Al-Qur’an dan Al-Hadits. Firman-firman Allah SWT tertulis di dalamnya sehingga setiap manusia yang berpedoman kepada keduanya niscaya akan mendapat kebaikan, keselamatan di dunia dan di akhirat. Al-Qur’an memuat kandungankandun…
Buku ”Tantri Basa” sangat membantu kegiatan belajar siswa dalam mempelajari bahasa Jawa. Banyak materi dan latihan soal yang bisa digunakan siswa untuk belajar bahasa Jawa. Selain itu, bisa memudahkan guru pengajar dalam mengajar bahasa Jawa. Buku ini juga mengembangkan pembelajaran berdasarkan teks/bacaan yang berdasarkan paramasastra atau ketatabahasaan. Pembelajaran berdasarkan teks dipi…
Sinopsis Buku: Al-Qur’an sebagai pedoman hidup umat Islam tak akan habis-habisnya dipelajari dan dikaji. Namun mendalami kitab suci tentu ada kaidah-kaidah dan syaratnya, agar tidak sembarangan dalam menafsirkan ayat-ayat ilahi. Kelebihan Buku: Kelebihan buku ini yaitu, buku ini sangat langkap untuk dipelajari, dan juga ulasan-ulasan yang disajikan mempunyai nilai yang sangat signifikan.…
Buku ini berisi pilihan kegiatan singkat yang diselenggarakan sekitar enam tema yang mencerminkan konten yang dibahas dalam ujian bahasa Inggris pembelajar muda dan tema-tema yang familiar dengan mereka: Animals, Journeys, Fantasy and adventure, The world around us, Healthy bodies, and About me. Kegiatan diatur menurut topik dan tingkatannya untuk memudahkan dalam menemukan kegiatan yang sesuai…
Isi secara global dari buku PAI kelas 1 SD meliputi : 1. Mempelajari kejujuran nabi Muhammad Pengertian dan contoh jujur Manfaat sifat jujur Akibat tidak jujur 2. Hafalan surat An Nas Bacaan yang fasih dan benar Tanda baca Isi pesan surat An Nas Penulisan Huruf hijaiyah 3. Hidup bersih Thoharoh Macam-macam najis Cara membersihkan hadas da…
Buku ”Tantri Basa” sangat membantu kegiatan belajar siswa dalam mempelajari bahasa Jawa. Banyak materi dan latihan soal yang bisa digunakan siswa untuk belajar bahasa Jawa. Selain itu, bisa memudahkan guru pengajar dalam mengajar bahasa Jawa. Buku ini juga mengembangkan pembelajaran berdasarkan teks/bacaan yang berdasarkan paramasastra atau ketatabahasaan. Pembelajaran berdasarkan teks dip…